Pengusaha Mikro Se-Indonesia Kini Bisa Saling Bantu!

👪

Bayangkan punya keluarga besar sesama pengusaha mikro

💵

Yang patungan uang kas bersama

🤝

Agar saat ada anggota yang kesulitan, bisa langsung dibantu tanpa harus menunggu

Ikut patungan kas bersama untuk saling bantu antar pengusaha mikro saat menghadapi musibah.

Jenis bantuan yang meringankan beban bersama saat kesulitan.

Santunan dari kas bersama saat mendapat musibah

Untuk kecelakaan, rawat inap, penyakit kritis, hingga tutup usia.

Dibantu menggalang dana di Kitabisa

Mendapat pendampingan galang dana saat membutuhkan bantuan mendesak.

Customer service yang selalu siap membantu

Customer service yang selalu siap membantu

Semua manfaat ini bisa didapatkan dengan patungan Rp 10.000/bulan

Saling Bantu, Saling Menjaga

Saat lapang bantu sesama

Saat sulit dibantu bersama

Lewat kas bersama, patunganmu bisa jadi bantuan yang besar.

Bisa dapat santunan saat menghadapi musibah.

Lihat siapa saja yang sudah kamu bantu tiap bulannya.

Mengajukan bantuan cukup lewat handphone.

Berkah mengalir untukmu karena membantu sesama.

Tenang mencari rezeki karena dijaga sesama anggota komunitas.

Ilustrasi cara Saling Bantu

Pak Imron, petani dari Lampung, patungan Rp10 ribu/bulan ke kas bersama komunitas Saling Bantu Pengusaha Mikro.

Bu Suminten, anggota komunitas yang sama dari Surabaya, meninggal dunia. Keluarganya kehilangan sumber penghasilan.

Santunan disalurkan dari kas bersama untuk membantu keluarga Bu Suminten.

Pak Imron dan semua anggota komunitas lainnya menerima laporan penyaluran santunan untuk Bu Suminten.

200.000+ orang telah merasakan manfaat perlindungan gerakan ini.

Ikut Saling Bantu